Ternyata jawabannya sangat relatif. Memiliki karyawan itu ada sisi positif dan ada juga sisi negatif. Kuncinya ada pada pengelolaan karyawan itu sendiri.
Jika Anda berhasil mengelola karyawan Anda menjadi karyawan berkualitas, maka bisnis Anda akan segera cepat berkembang. Dan sebaliknya, jika Anda sebagai pemilik bisnis GAGAL mengembangkan karyawan Anda, pertanda bisnis akan mengalami kehancuran.
Nyaris hampir semua bisnis memiliki masalah pada SDM MANUSIA. Ini wajar, karena manusia adalah satu-satunya variabel dalam bisnis yang sangat sulit dikendalikan. Tapi kini sudah ada solusinya.
Ebook ini akan memberi pencerahan kepada pemilik bisnis bahwa segala sesuatu pasti ada kuncinya. Dan kunci untuk mendapatkan karyawan terbaik adalah melalui (salah satunya ) ebook sederhana ini.